Series Dia Angkasa Mulai Tayang Hari Ini, Simak Sinopsis dan Daftar Pemain

Senin 29 Jul 2024, 17:15 WIB
Dia Angkasa Series, Sinopsis dan Pemain (Instagram/diaangkasaofficial)

Dia Angkasa Series, Sinopsis dan Pemain (Instagram/diaangkasaofficial)

Di sisi lain, ketika Angkasa tengah menikmati perasaannya untuk Aurora, ia dihantam fakta bahwa salah satu temannya juga jatuh cinta pada gadis tersebut.

Lantas, akankah Angkasa tetap maju dan memperjuangkan Aurora hingga menjadi miliknya atau justru merelakannya untuk Sang sahabat?

Tidak hanya dibintangi Shenina Cinnamon dan Yesaya Abraham saja, berikut adalah nama pemain Dia Angkasa.

  • Yesaya Abraham sebagai Angkasa Naufal Merapi
  • Shenina Cinnamon sebagai Aurelani Aurora
  • Maura Gabriella sebagai Analisa Elara
  • Freya Jayawardana sebagai Vana
  • Alif Rivelino sebagai Bobby
  • Adzana Shaliha sebagai Cilla
  • Jeff Smith sebagai Sekala

Demikian penjelasan tentang Dia Angkasa Series yang telah tayang dan bisa kamu saksikan sekarang juga di platform resminya.

Berita Terkait
News Update