Robert Kiyosaki Beberkan Perbedaan Orang Kaya, Kelas Menengah dan Miskin Saat Pinjam Uang

Selasa 23 Jul 2024, 20:28 WIB
Ilustrasi bedanya orang kaya, kelas menengah, dan orang miskin saat pinjam uang dan dalam gaya hidupnya. (Sumber: Pixabay)

Ilustrasi bedanya orang kaya, kelas menengah, dan orang miskin saat pinjam uang dan dalam gaya hidupnya. (Sumber: Pixabay)

Kiyosaki juga menyebut 2 emosi yang menggerogoti kehidupan seseorang, yakni ketakutan dan keserakahan.

Keserakahan yang membuat seseorang membeli semua hal yang dia inginkan, lalu sadar terlambat pada diri sendiri bahwa dia sebetulnya tidak membutuhkannya.

Ketakutan adalah ketika tidak melakukan sesuatu yang berisiko yang mereka tahu akan kehilangan sesuatu.

Orang-orang selalu bermain aman. Mereka tidak melihat sisi baik jika mereka mempertaruhkan sesuatu yang mereka miliki, karena yang mereka lihat hanyalah hasil negatif.

Dapatkan berita pilihan editor dan informasi menarik lainnya di saluran WhatsApp resmi Poskota.co.idGABUNG DI SINI

Berita Terkait

News Update