Kode Redeem FF Berisi Skin Senjata Emoticon Hingga Ratusan Diamond, Klaim Hari Ini Rabu 24 Juli 2024

Selasa 23 Jul 2024, 23:57 WIB
Kode Redeem FF Berisi Skin Senjata Emoticon Hingga Ratusan Diamond, Klaim Hari Ini Rabu 24 Juli 2024 (Foto:FreeFire)

Kode Redeem FF Berisi Skin Senjata Emoticon Hingga Ratusan Diamond, Klaim Hari Ini Rabu 24 Juli 2024 (Foto:FreeFire)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Segera klaim kode redeem FF yang masih aktif hari ini, Rabu 24 Juli 2024. Ada banyak reward menarik untuk koleksimu. 

Melalui kode redeem Free Fire ini, kamu bisa mendapatkan skin senjata, skin karakter, emoticon hingga ratusan diamond. 

Jangan sampai melewatkan kesempatan emas untuk mendapatkan semua koleksi senjata, hingga emoticon. 

Sebab, kamu tak perlu lagi melakukan top-up game, cukup klaim menggunakan kode redeem ini saja. 

Cara klaimnya mudah, sebab kamu tak perlu mengunduh aplikasi lagi. 

Kamu bisa kunjungi laman klaim kode redeem Garena Free Fire di https://reward.ff.garena.com/. 

Login ke akun FF kamu menggunakan satu dari opsi berikut: Facebook, Twitter, VK, Google, atau Huawei.

Masukkan kode redeem FF yang ingin kamu klaim pada kolom yang tersedia, lalu klik "Konfirmasi".

Hadiah akan segera dikirim langsung ke akun FF kamu melalui kotak masuk Dashboard akun Free Fire. 

Berikut ini adalah kode Redeem Free Fire hari ini, Rabu 24 Juli 2024: 

FF9M2GF14CBF

FF119MB3PFA5

MSJX8VM25B95 

FF11Y908765 

FF11NJN5YS3E

FF9MJ31CXKRG 

FF11HHGCGK3B 

FF10617KGUF9 

FF11WFNPP956 

FFESP5M1MVBN 

FF11H456789 

FF11W948723 

FF11TXR878Y 

FF11HHGCGK3B 

FF11T678901 

Berita Terkait
News Update