SELAMAT, Saldo Rp2.400.000 Program Bantuan Sosial BPNT 2024 Disalurkan Kepada Warga Kategori Penerima Manfaat, Ini Cara Cek Statusnya Lewat HP  (Foto: Pixabay)

EKONOMI

SELAMAT, Saldo Rp2.400.000 Program Bantuan Sosial BPNT 2024 Disalurkan Kepada Warga Kategori Penerima Manfaat, Ini Cara Cek Statusnya Lewat HP 

Minggu 21 Jul 2024, 20:00 WIB

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Bantuan sosial saldo Rp2.400.000 untuk pembagian tahun 2024 disalurkan kepada Anda sebagai masyarakat kategori penerima manfaat. Ini cara cek statusnya menggunakan HP.

Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) adalah program bantuan sosial yang diberikan khusus kepada masyarakat Kategori Keluarga Penerima Manfaat (KPM). Untuk penentuan KPM didasarkan kepada data yang telah tercantum di DTKS.

Penyaluran bansos BPNT ini diberikan dalam bentuk uang tunai senilai Rp200.000 untuk setiap bulannya, dan bisa Anda cairkan setiap dua bulan sekali.

Namun untuk terdaftar sebagai KPM, Anda sebagai masyarakat harus memenuhi syarat dan sudah terdaftar secara resmi dalam sistem Data Terpadu Kesejahteraan Sosial.

Nah, bagi Anda yang telah masuk kategori penerima manfaat dan ingin mengecek status penerimaan bansos BPNT 2024 bisa mengikuti caranya di sini.

Berdasarkan informasi resmi dari sistus Kementrian Sosial RI, ini dia langkah yang dapat Anda lakukan untuk melakukan pengecekan data penerima bansos.

Nah, apabila Anda dinyatakan masuk sebagai daftar penerima bansos BPNT, maka status pencarian akan muncul dan berisikan seperti di bawah ini.

Demikian, itulah cara cek status warga penerima manfaat melalui situs resmi cekbansos.kemensos.go.id yang bisa Anda lakukan secara online melalui HP.

Tags:
Saldo DANA GratisKlaim Saldo DANA GratisCara Klaim Saldo DANA GratisKlaim Saldo DANA Gratis TerbaruBantuan Sosial BPNTBantuan sosial

Herdyan Anugrah Triguna

Reporter

Herdyan Anugrah Triguna

Editor