Donald Trump ditembak dan mengalami luka di bagian telinga setelah serangan di kampanyenya di Pennsylvania.
Sejarah mencatat banyak insiden di mana pemimpin dunia menjadi target upaya pembunuhan. Beberapa berhasil selamat, sementara yang lain meninggal akibat serangan tersebut.
Insiden-insiden ini tidak hanya mengubah jalannya sejarah tetapi juga meninggalkan dampak mendalam bagi negara dan masyarakat yang mereka pimpin.