Cara Cek NIK dan KTP Penerima Saldo Dana Bansos PKH Tahap 3 Jika Terdaftar Dalam DTKS dan Langsung Cair ke Bank Himbara

Senin 01 Jul 2024, 12:28 WIB
Cara Cek NIK dan KTP Penerima Saldo Dana Bansos PKH Tahap 3 Jika Terdaftar Dalam DTKS dan Langsung Cair ke Bank Himbara(Ilustrasi)

Cara Cek NIK dan KTP Penerima Saldo Dana Bansos PKH Tahap 3 Jika Terdaftar Dalam DTKS dan Langsung Cair ke Bank Himbara(Ilustrasi)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Program Keluarga Harapan (PKH) merupakan salah satu bantuan sosial (bansos) yang diberikan oleh pemerintah Indonesia kepada keluarga kurang mampu dan rentan.

Pada tahap 3 yang rencanakan akan cair mulai Juli hingga September mendatang, bantuan akan langsung dicairkan ke rekening penerima melalui bank-bank Himpunan Bank Milik Negara (Himbara).

Bagi Anda yang telah melakukan pendaftaran, berikut cara mengecek besaran saldo Dana Bansos PKH Tahap 3 dan langkah-langkah untuk memastikan dana tersebut cair langsung ke rekening Anda.

Bansos PKH 2024 adalah

Bansos PKH 2024 merupakan program bantuan sosial bersyarat yang diberikan kepada keluarga miskin dan rentan yang Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan Kartu Tanda Penduduk (KTP) terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).

Program ini diiniasiasi oleh Kementerian Sosial (Kemensos) RI yang membawahi langsung perintah Presiden untuk melakukn pemberdayaan kepada masyarakatnya.

Dana manfaat ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas hidup keluarga miskin melalui akses pendidikan, kesehatan, dan kesejahteraan sosial.

Kemensos merencanakan bahwa program pembagian dana manfaat gratis akan diberikan kepada masyarakat yang kurang mampu sepanjang tahun 2024.

Bank Himbara yang Terlibat

Berdasarkan dengan penjelasan sudah disinggung sebelumnya, bahwa saldo dana bansos akan dikirimkan ke rekening bank himbara penerima.

Beberapa lembaga keuangan yang bekerja sama dengan Kemensos merupakan bagian dari lingkup pemerintahan.

Berita Terkait
News Update