2. Pilih Pelatihan
Selanjutnya, jika sudah ada dana Prakerja Rp3,5 juta, calon peserta bisa memilih pelatihan yang akan diikuti.
Para peserta bisa membeli melalui Mitra Platform Digital dan bayar dengan Kartu Prakerja
3. Ikuti Pelatihan
Setelah berhasil membeli pelatihan, selesaikan pelatihan dan dapatkan sertifikatnya.
4. Beri Rating dan Ulasan Pada Pelatihan
Jangan lupa untuk memberikan rating dan ulasan terhadap pelatihan yang telah kamu ikuti.
5. Insentif Biaya Mencari Kerja
Sebelum mencairkan intensif Rp600.000, sambungkan rekening atau e-wallet setelah menyelesaikan pelatihan.
6. Insentif Pengisian Survei Evaluasi
Adapun dana tambahan dari mengisi survei yang diberikan. Intensif yang akan kamu dapatkan sebesar Rp50 ribu untuk setiap survei.
Itulah tahapan bagaimana cara kamu mendapatkan saldo DANA gratis Rp700.000, setelah dinyatakan lolos Prakerja gelombang 66.