Kapan Program Pemerintah ini yang Hasilkan Saldo DANA Gratis Rp700.000 Dibuka?

Minggu 17 Mar 2024, 20:19 WIB
Kartu Prakerja jadi program pemerintah yang dapat klaim saldo DANA gratis ratusan ribu rupiah. (foto: Poskota/Hilal Aulia Pasya)

Kartu Prakerja jadi program pemerintah yang dapat klaim saldo DANA gratis ratusan ribu rupiah. (foto: Poskota/Hilal Aulia Pasya)

Memilih pelatihan sudah disediakan Prakerja dengan saldo gratis Rp3,5 juta sebagai pendaftaran pada pelatihan yang akan kamu pilih di mitra platform digital yang sudah bekerjasama dengan Prakerja.

Seperti Tokopedia, Bukalapak, SIAPkerja, PINTAR, Pijar, dan Karier.mu yang bisa dilakukan untuk pembayaran pelatihan melalui saldo gratis Rp3,5 juta pada nomor Kartu Prakerja kamu.

Sebelum melakukan pembelian pelatihan sebaiknya kamu harus mencantumkan nomor rekening dan e-wallet yang bekerjasama dengan Kartu Prakerja (BNI, BCA, LinkAja, OVO, DANA, GoPay).

Diusahakan menggunakan DANA agar proses pencairan insentif yang akan didapatkan bisa melalui e-wallet tersebut.

4. Mengikuti Proses Pelatihan

Proses pelatihan harus diikuti oleh kamu setelah dinyatakan lolos sebagai peserta Kartu Prakerja selama 15 hari akun diaktifkan.

Rangkaian pelatihan dengan mengerjakan pre-test dan post-test sampai pelatihan selesai. Berguna untuk bisa klaim atau mendapatkan sertifikat.

5. Memberikan Rating dan Ulasan

Kamu harus memberikan rating dan ulasan terkait pelatihan yang dipilih setelah menyelesaikan pre-test dan post-test di bagian dashboard akun Prakerja kamu.

6. Mendapatkan Insentif

Bagian ini paling penting untuk bisa meraih insentif setelah melakukan seluruh proses pelatihan sebesar Rp600.000 sebagai bentuk hadiah biaya dalam mencari pekerjaan.

7. Pengisian Survey Evaluasi

Berita Terkait
News Update