Selamat Berburu Saldo Gratis, Ini 3 Promo DANA Terbaru Hingga Rp700.000, Bisa Segera Diklaim

Kamis 07 Mar 2024, 23:19 WIB
Berikut berbagai promo DANA berhadiah saldo gratis hingga Rp700.000. (freepik.com/8photo)

Berikut berbagai promo DANA berhadiah saldo gratis hingga Rp700.000. (freepik.com/8photo)

Transaksi tersebut dilakukan melalui Virtual Account Bank BRI pada aplikasi BRImo. Semakin sering, maka peluang menang semakin besar.

DANA akan mengakumulasi transaksi yang dilakukan pada Virtual Account Bank BRI. Jika sesuai ketentuan, mereka menang saldo Rp400.000.

Pemenang diumumkan DANA maksimal tujuh hari setelah promo berakhir lewat notifikasi pada hp pengguna.

Sementara itu, pencairan uang ke akun pengguna selama dua hari kerja, terhitung setelah pemenang sudah ditentukan.

3. Saldo Resmi dari Pemerintah

Pemerintah Indonesia membagikan saldo DANA gratis bernilai Rp700.000. Pemenangnya adalah peserta program Kartu Prakerja.

Saat ini, program Kartu Prakerja memasuki gelombang 64. Pendaftaran kemungkinan dibuka pada Jumat, 8 Maret 2024.

Kartu Prakerja digagas pemerintah untuk mengasah kompetensi kerja masyarakat yang belum memiliki mata pencarian.

Di samping itu, para peserta bisa mengantongi uang berupa insentif sebesar Rp700.000 atas keikutsertaannya.

Namun untuk bisa mendapatkan uang digital tersebut, peserta harus lolos ujian Tes Kemampuan Dasar (TKD).

Disclaimer: Keberhasilan mengklaim saldo DANA gratis bergantung pada pemahaman syarat dan ketentuan yang sudah disediakan di dalam artikel. Poskota hanya membagikan link yang bukan kedaluwarsa dan bukan penipuan. Hanya saja, terkadang link yang dibagikan memiliki batasan waktu untuk segera di klaim. Maka, siapa cepat dia yang dapat. Selamat menikmati momen berharga ini!

Berita Terkait
News Update