Sementara itu, suku bunga pinjaman uang pada layanan ini terbagi menjadi tiga sesuai tiga periode cicilan, yakni:
- 12 bulan, 1.00%/bulan (12%/tahun)
- 24 bulan, 1.03%/bulan (12,36%/tahun)
- 36 bulan, 1.07%/bulan (12,84%/tahun)
5. Limit pinjaman ratusan juta
KTA BCA memberikan keleluasaan bagi pemohon, karena limit pinjamannya berlaku hingga Rp100 juta.