Vihara Avalokitesvara Simbol Kerukunan Umat Beragama di Banten

Sabtu 10 Feb 2024, 13:09 WIB
Vihara Avalokitesvara. Foto: Poskota/Bilal

Vihara Avalokitesvara. Foto: Poskota/Bilal

Tidak ada larangan bagi umat agama manapun untuk berkunjung ke tempat ibadah tersebut.

Bahkan pengurus Vihara Avalokitesvara telah melebur dengan masyarakat setempat, sehingga tidak ada pertentangan.

News Update