Artis Henny Mona Ingin Bekasi Jadi Kota yang Maju

Jumat 29 Des 2023, 16:26 WIB
Henny Mona. (instagram/@hennymonayr)

Henny Mona. (instagram/@hennymonayr)

Sebagai calon wakil rakyat, Henny mengaku ada banyak visi dan misi yang akan dilakukannya jika nanti terpilih.

Salah satunya adalah soal sekolah gratis.

Sementara itu, ia pun berharap agar dirinya bisa mendapatkan 10 persen suara dari jumlah DPT. (mia)

Berita Terkait
News Update