Dari keterangan para saksi, pelaku masing masing mengendarai dua sepeda motor secara berboncengan.
Setelah itu, datang pihak keamanan dan warga sekitar lingkungan melihat korban ME yang penuh luka.
ME kemudian langsung dibawa ke RSUD Kota Bekasi.
Untuk mengetahui perkembangan lebih lanjut, kepolisian bersama Polres Metro Bekasi Kota dan Polda Metro Jaya masih menyelediki kasus tersebut.
"Korban satu orang terkena luka bacok pada tangan kiri dan kanan, jempol tangan kiri dan kanan, belakang kepala," pungkasnya. (Ihsan Fahmi)