Ayah kandung dari Jeffrey itu terus menyalahkan Novia atas kejadian nahas yang menimpa keluarganya dan membuat ibu Astrid serta Brian hilang terombang-ambing di lautan.
Lantas, apa yang akan terjadi selanjutnya? Saksikan kisah selengkapnya dalam penayangan sinetron Takdir Cinta Yang Kupilih episode 493 yang tayang pada malam hari ini pukul 19.55 WIB di SCTV.