Guru Besar IPB Sebut Beras Plastik Hoaks: Ongkos Produksinya Mahal, Mau Dijual Berapa?

Jumat 13 Okt 2023, 14:10 WIB
Ilustrasi. Beras plastik ramai disebut-sebut beredar di masyarakat. Foto: Pixabay.

Ilustrasi. Beras plastik ramai disebut-sebut beredar di masyarakat. Foto: Pixabay.

Terlebih, sambung Slamet, di era banjir informasi seperti saat ini, berpikir kritis merupakan modal penting dalam memilah benar tidaknya sebuah berita. 

“Jadi, di era keterbukaan informasi ini, knowledge kita harus dikuatkan, sehingga kalau ada isu semacam ini, kita tidak termakan berita hoaks," ucap Dekan Fakultas Teknologi Pertanian (Fateta) IPB University ini.

Tanpa pengetahuan yang cukup, masyarakat tidak akan bisa memfilter informasi yang benar dan yang salah. "(Informasi) masuk akal atau tidak. Karena itu berpikir kritis menjadi penting," pungkasnya.

Berita Terkait

News Update