Lantas, mampukah Tim Kepolisian Sungai Han mengatasi semua masalah yang terjadi, terutama saat berhadapan dengan Ki Seok?
Nah, untuk menemukan jawabannya, para penggemar drama Korea bisa langsung menyaksikan drakor Han River Police yang sudah tayang perdana pada Rabu, 13 September 2023.
Untuk menonton drama Korea Han River Police, kamu bisa langsung klik link di bawah ini.
Disney+: KLIK DI SINI
Sementara itu, Han River Police mengusung genre aksi komedi. Drama ini bakal tayang tiap Rabu pukul 16.00 KST atau pukul 14.00 WIB di layanan streaming Disney Plus Hotstar.
Drama ini dibintangi oleh sejumlah aktor kenamaan Korea Selatan, mulai dari Kwon Sang Woo, Kim Hee Won, Bae Da Bin, Shin Hyun Seung, Sung Dong Il, dan Lee Sang Yi.
Demikian informasi mengenai jadwal tayang, link nonton, dan sinopsis drama Han River Police.