Viral Pemotor Tak Kooperatif Ditilang Petugas Lantas Polsek Cimanggis

Rabu 12 Jul 2023, 18:03 WIB
Panit Lantas Polsek Cimanggis Ipda Zumpa bersama pengendara motor tidak koorporatif ke rumahnya meminta maaf. (Ist)

Panit Lantas Polsek Cimanggis Ipda Zumpa bersama pengendara motor tidak koorporatif ke rumahnya meminta maaf. (Ist)

Zumpa meminta pengendara untuk masuk ke dalam pos mengingat antisipasi menjadi perhatian publik disuruh masuk ke dalam pos.

"Pria menolak buat masuk ke dalam pos. Langsung saya bilang 'Mas, tidak boleh bicara seperti itu, Mas menjelekkan instansi Polri kalau Mas berbicara seperti itu. Mas lain kali tidak boleh seperti itu'," jelasnya.

Dan pada akhirnya lanjut Ipda Zumpa si pengendara ini menyesali segala perbuatanya dan akhirnya minta maaf.

"Kemudian pengendara tersebut mengatakan, 'Iya, Pak, saya minta maaf, saya buru-buru mengejar waktu ingin bekerja', 'Oke, Mas, lain kali tidak boleh seperti itu, Mas, bicaranya.' 'Siap, Pak, tidak akan saya ulangi'," tutupnya

"'Terima kasih, Pak saya tidak mengulangi lagi,' lalu mencium tangan saya." (Angga)
 

Berita Terkait
News Update