Duh! 1.440 Balita di Kabupaten Bekasi Terindikasi Obesitas 

Selasa 04 Jul 2023, 13:39 WIB
Bayi obesitas di Bekasi bernama Kenzi. Foto: Dok Poskota/Ihsan Fahmi.

Bayi obesitas di Bekasi bernama Kenzi. Foto: Dok Poskota/Ihsan Fahmi.

Sementara itu, Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat Dinkes Kabupaten Bekasi, Masrikoh mengatakan agar pola hidup sehat diterapkan.

Selain itu agar para ibu menerapkan inisiatif menyusui dini, dan memberikan asi ekslusif sampai usia 6 bulan hingga 2 tahun.

"Kami kontinyu memberikan makanan bayi dan anak sesuai kelompok umur, serta tummy timeline untuk bayi yang belum bisa merangkak sebagai usaha aktivitas fisik, upaya ini bisa mencegah bayi dan balita mengalami obesitas," ucap Masrikoh. (Ihsan Fahmi).

Berita Terkait
News Update