Fans Hwang Minhyun Heboh di Lokasi Syuting Drakor Berjudul 'My Lovely Liar', Ini Kata Manajemen Pledis

Jumat 30 Jun 2023, 16:15 WIB
Hwang Minhyun. (ist)

Hwang Minhyun. (ist)

Di sisi lain, Minhyun juga bakal menyambangi Jakarta lewat sebuah konser mini bertajuk UNVEIL.

Kunjungan Minhyun ke Jakarta dijadwalkan pada 19 Agustus 2023.

Konser mini Minhyun UNVEIL di Jakarta akan digelar di The Kasablanka Hall, Jakarta Selatan.

Belum ada informasi penjualan tiket terkait acara ini secara resmi. (mia)
 

Berita Terkait
News Update