Karier: Peluang yang sudah di depan mata jangan sampai hilang begitu saja hanya karena kesembronoan yang seharusnya dapat dihindari.
4. Zodiak Scorpio (23 Oktober - 21 November)
Hubungan Asmara: Hindari membuat masalah sendiri karena di hari ini sudah cukup santai sekali, jika ada sesuatu yang kurang berkenan di hati maka segera sampaikan kepadanya tanpa harus menunggu timbul perasaan beraneka macam tentang dirinya karena Si Dia tidak seperti yang dipikirkan selama ini.
Karier: Bila ada peluang sebaiknya jangan dianggap sepele, segera ditindaklanjuti dengan penuh keseriusan.
5. Zodiak Sagitarius (22 November - 21 Desember)
Hubungan Asmara: Tak perlu salah tingkah jika lagi disorot oleh mereka bagaimanapun itu sesuatu yang wajar dan tidak perlu ditakutkan, yang penting Anda tetap berada di jalan yang benar dan tidak ada masalah dengan mereka serta hubungan dengan Si Dia tetap terjalin erat penuh kekompakan.
Karier: Peluang mulai bermunculan maka sikapi dengan sikap optimis penuh keseriusan.
6. Zodiak Capricorn (22 Desember - 19 Januari)
Hubungan Asmara: Anda lah yang harus mencoba mengambil inisiatif untuk mengalah jika sekiranya Si Dia masih saja bersikeras dengan pendapat dan pandangannya, ingatlah bahwa situasi saat ini benar-benar berat bagi dirinya sehingga tak heran jika emosinya labil dan mudah marah oleh hal yang sepele saja.
Karier: Kepala masih pusing memikirkan persoalan berat yang belum ada jalan keluarnya sama sekali.
7. Zodiak Aquarius (20 Januari - 18 Februari)
Hubungan Asmara: Masih timbul perselisihan dan perdebatan yang menyakitkan hati maka dari itu sebisa mungkin untuk tidak cerewet dengan segala kekurangan yang ada pada dirinya dan sebisa mungkin untuk terus memberinya dukungan terlepas sikapnya yang terkadang menjengkelkan hati.