Polisi Buru Pelaku Curanmor  di Kios Pedagang Es Kelapa di Bekasi 

Rabu 03 Mei 2023, 15:08 WIB
Salah satu pelaku terekam CCTV saat mencuri motor milik pedagang es kelapa di PUP Bekasi. (Ist).

Salah satu pelaku terekam CCTV saat mencuri motor milik pedagang es kelapa di PUP Bekasi. (Ist).

"Langsung saya cek CCTV, lalu ada pelaku yaitu sekitar dua orang membawa motor Aerox, dan dia bawa STNK serta kunci motor juga," kata Bimo dilokasi kejadian. (Ihsan Fahmi).

Berita Terkait

News Update