Ratusan Sepatu 'Branded' Digondol Maling di Bekasi, Korban Ceritakan Pelaku Bawa Mobil

Rabu 15 Feb 2023, 09:09 WIB
Ratusan sepatu bekas branded dari berbagai merek di Bekasi raib digondol maling. Foto: Ist.

Ratusan sepatu bekas branded dari berbagai merek di Bekasi raib digondol maling. Foto: Ist.

Sementara itu, Kanit Reskrim Polsek Bantargebang, AKP Sukarna menyebut, sepatu itu berjumlah 280 pasang.

"Sepatu bekas tapi merek branded berbagai merk, total 280 pasang, diperkirakan kerugian mencapai Rp 100 juta," kata AKP Sukarna.

Pihaknya pun telah melakukan cek TKP di lokasi kejadian dan telah memeriksa CCTV.terkait raibnya ratusan pasang sepatu bekas branded itu. "Sudah diperiksa, CCTV sudah diamankan, prosesnya sekarang ini masih dilakukan penyelidikan," kata dia.

Berita Terkait
News Update