Karier: Jangan ragu karena rencana Anda sudah tampak semakin matang maka segera jalankan.
4. Zodiak Scorpio (23 Oktober - 21 November)
Hubungan Asmara: Hindari konflik dengannya apalagi yang diributkan hanya masalah sepele dan tak prinsip, jangan biarkan orang lain selalu melihat keributan yang kerapkali terjadi antara Anda dengannya karena ditakutkan mereka akan semakin bersemangat mempengaruhi pikiran nya dengan berbagai hal yang tak benar.
Karier: Jika dirasa ada kekurangan apa salahnya jika Anda mengambil dana yang tersimpan.
5. Zodiak Sagitarius (22 November - 21 Desember)
Hubungan Asmara: Pupuk lah cinta kasih Anda dengannya dengan canda tawa yang bisa membuat suasana menjadi semarak dan penuh kedamaian, jangan biarkan omongan orang lain mengganggu hubungan baik yang tengah terjalin saat ini maka dari itu keterbukaan dengannya harus selalu dikedepankan.
Karier: Cukup sibuk dan menguras uang yang ada maka perhatikan sektor pengeluaran Anda saat ini.
6. Zodiak Capricorn (22 Desember - 19 Januari)
Hubungan Asmara: Cukup mesra walaupun terkadang selisih pendapat masih sulit untuk dicari jalan tengahnya, berusahalah untuk mendengar apa yang Dia katakan agar perdebatan ini tidak terus terjadi dan hubungan tetap berjalan menggairahkan.
Karier: Jangan sembrono membeli sesuatu yang tidak Anda yakini, apalagi di kondisi yang serba tidak menentu ini.
7. Zodiak Aquarius (20 Januari - 18 Februari)
Hubungan Asmara: Berusahalah untuk tidak berpikir yang aneh-aneh tentang dirinya agar hati tetap selalu tenang dan bisa merasakan keindahan cinta, hiasi hubungan cinta kasih ini dengan berbagai hal yang indah dan menyenangkan agar bisa dikenang sepanjang masa.