Pemotor Tewas Kecelakaan di Grogol Petamburan, Pengemudi Pajero dan Truk Diperiksa

Kamis 09 Feb 2023, 15:44 WIB
Pemotor tewas usai menabrak mobil yang sedang mogok di kawasan Kawasan Grogol Petamburan, Jakarta Barat. (Ist)

Pemotor tewas usai menabrak mobil yang sedang mogok di kawasan Kawasan Grogol Petamburan, Jakarta Barat. (Ist)

Saat itu korban terpelanting ke kanan. Disaat yang bersamaan datang kendaraan khusus dengan nomor polisi B 9145 TIB dikendari HS melindas korban.

"Korban luka di bagian dada meninggal di tempat," ucap Agus. (Pandi)

Berita Terkait
News Update