Antisipasi Cuaca Buruk, Polres Jakarta Barat Siapkan Tim SAR

Jumat 30 Des 2022, 19:52 WIB
Wakapolres Metro Jakarta Barat AKBP Bismo Teguh Prakoso. (Foto: Pandi)

Wakapolres Metro Jakarta Barat AKBP Bismo Teguh Prakoso. (Foto: Pandi)

Dedi menjelaskan, Wakapolri juga telah memberikan arahan kepada para Kasatwil untuk memetakan daerah-daerah rawan bencana serta menyiapkan rencana khusus jika nantinya terjadi bencana di wilayah tersebut.

"Para kasatwil sudah diperintahkan turun ke lapangan untuk mapping kerawanan yang mungkin dapat terjadi di wilayah masing-masing, dan siapkan kontijensi plan secara maksimal," jelasnya. 

Berita Terkait

News Update