11. Zodiak Gemini (21 Mei - 20 Juni)
Hubungan Asmara: Jangan menyerah dalam menemukan pasangan setia.
Kamu mungkin membutuhkan waktu yang lama hingga bisa menemukan orang yang tepat tersebut.
Karier: Bagi kamu yang menjalankan bisnis, kamu mungkin harus meningkatkan cakupan produksi atau layanan kamu karena permintaan yang semakin meningkat.
12. Zodiak Cancer (21 Juni - 22 Juli)
Hubungan Asmara: Jika orang yang kamu sukai sudah mengatakan tidak, bahkan berkali-kali, sebaiknya tidak usah memaksakan diri. Asmara hanya bisa terjalin apabila keduanya saling menyukai.
Karier: Kamu mungkin merasa dibatasi dalam pekerjaan kali ini.
Tetaplah bersabar dan kerjakan seperlunya sesuai dengan kemampuan dan batasanmu jika memungkinkan. (mia)