Cegah Korupsi Dana Haji, BPKH Gandeng KPK Lakukan Monitoring

Jumat 02 Des 2022, 14:26 WIB
BPKH menggelar sosialiasi antikorupsi. (foto: ist)

BPKH menggelar sosialiasi antikorupsi. (foto: ist)

KPK sebagai lembaga antirasuah memiliki kewajiban untuk melakukan sosialisasi kepada stakeholder-stakeholder strategisnya. 

Pekan mendatang, BPKH bekerja sama dengan KPK akan melakukan monitoring sebagai bentuk implementasi hasil sosialisasi antikorupsi. 

Hal ini juga menjadi bentuk dukungan BPKH dalam menyambut hari antikorupsi sedunia yang jatuh pada 9 Desember. 

Kedepannya BPKH berharap penerapan Good Corporate Governance (GCG) berjalan seiringan dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku dapat meningkatkan sinergitas dan integrasi kinerja BPKH dengan mitra Bank Penerima Setoran, mitra kemaslahatan, mitra Investasi serta internal BPKH. (aldi)

Berita Terkait
News Update