3 Fakta Satu keluarga Tewas di Rumah Kalideres, Sudah Lama Tak Mendapat Asupan Makanan

Sabtu 12 Nov 2022, 14:41 WIB
Rumah satu keluarga yang ditemukan tewas dalam keadaan membusuk di Komplek Citra Garden 1, Kalideres, Jakarta Barat. (Foto: Pandi)

Rumah satu keluarga yang ditemukan tewas dalam keadaan membusuk di Komplek Citra Garden 1, Kalideres, Jakarta Barat. (Foto: Pandi)

"Tidak ditemukan tanda kekerasan, jenazah sudah membusuk karena sudah lebih dari satu minggu," ujar Syafri.

3. Meninggal Dalam Waktu Berbeda

Pasma menuturkan, empat orang tersebut meninggal dalam waktu berbeda, karena adanya perbedaan waktu pembusukan jasad.

"Dari bapaknya, ibunya, iparnya semuanya meninggal di waktu berbeda, jadi pembusukannya masing-masing berbeda," ujar Pasma.

Keempatnya pun ditemukan dalam posisi berbeda, bapak di kamar belakang.

Paman tergeletak di ruang tamu dengan bersandar di sofa.

Sementara ibu dan anaknya, ditemukan di ruang kamar depan.

(*)

Berita Terkait

News Update