Perbasi akan Gelar Seleknas untuk Regenerasi Timnas Putri

Kamis 03 Nov 2022, 14:40 WIB
Timnas basket putri Indonesia U-18 (foto/FIBA)

Timnas basket putri Indonesia U-18 (foto/FIBA)

"Mereka masuk untuk gantikan beberapa pemain yang dicoret dan pensiun. Tapi mereka juga tidak ada jaminan bisa masuk timnas. Semua harus bersaing, tidak ada yang aman," ujarnya.

"Siapapun bisa pulang dan bisa gabung timans. Kita juga pantau terus pemain. Jika ada yang bagus, kita kasih kesempatan untuk dipanggil karena waktu kita juga masih panjang menuju SEA Games nanti," tambahnya.

News Update