Polisi Tangkap Pelaku Asusila Sesama Jenis di Empang Kawasan Kalideres, Pelaku dan Korban Masih di Bawah Umur

Kamis 13 Okt 2022, 14:23 WIB
Empang lokasi tindakan asusila sesama jenis di samping RS Mitra Keluarga, Kalideres, Jakarta Barat. (foto: poskota/pandi)

Empang lokasi tindakan asusila sesama jenis di samping RS Mitra Keluarga, Kalideres, Jakarta Barat. (foto: poskota/pandi)

Aksi keduanya viral di media sosial usai akun twitter @kautsarazhr1 mengungahnya pada Minggu 9 Oktober 2022.

Menurut pengunggah, aksi keduanya direkam saat ayahnya berada di RS Mitra Keluarga. Kebetulan kamar rawat ayahnya itu berada di lantai atas dekat jendela.

Sang pengunggah bahkan menduga, salah satu pelaku asusila dalam rekaman tersebut masih anak-anak. Sebab ukuran tubuhnya lebih kecil.

"Kejadian di deket RS Mitra Keluarga. Sepertinya korban fedofil, tolong diusut," cuit akun twitter tersebut. (pandi)

Berita Terkait
News Update