Wapres Perintahkan Erick Thohir Bergerak Cepat dalam Pengembangan Ekonomi dan Keuangan Syariah

Sabtu 08 Okt 2022, 13:24 WIB
Wapres KH Ma'ruf Amin  ketika menghadiri Silaturahim Nasional Masyarakat Ekonomi Syariah Sabtu (08/10). (Foto: setwapres)

Wapres KH Ma'ruf Amin  ketika menghadiri Silaturahim Nasional Masyarakat Ekonomi Syariah Sabtu (08/10). (Foto: setwapres)

“Ekonomi syariah harus kita bangun bersama, potensinya luar biasa. Bagaimana kita bisa mendorong ekosistem dari pada ekonomi syariah, industri halal yang bisa kita bangun bersama-sama dan Indonesia menjadi core-nya,” tutur Erick. (johara)

Berita Terkait
News Update