Peras Rp 3 Juta ke Tiap Orang, Pelaku Pungli Ratusan Pedagang di Pasar Baru Diusut Ditreskrimsus Polda Banten

Rabu 24 Agu 2022, 22:35 WIB
Penampakan los Pasar Baru Padarincang.(ist)

Penampakan los Pasar Baru Padarincang.(ist)

Untuk ukuran kiosnya yaitu berukuran 2×2,5 meter dan ukuran Los itu hanya seukuran meja sekitar 1,20 meter. Tujuan dari pemindahan pedagang ke pasar baru tersebut, untuk mengurai kemacetan yang diakibatkan sempitnya lahan Pasar Lama Padarincang yang berlokasi di pinggir jalan jalur wisata ke Pantai Anyer. 

 

Berita Terkait
News Update