Keren! Jeje Slebew, Ikon Citayam Fashion Week Berdarah Belanda yang Kini Jadi Bintang Film 'Pamali'

Senin 01 Agu 2022, 11:12 WIB
Jeje Slebew saat ditemui Poskota di kawasan Dukuh Atas, Jakarta Pusat. (foto: poskota/tresia)

Jeje Slebew saat ditemui Poskota di kawasan Dukuh Atas, Jakarta Pusat. (foto: poskota/tresia)

Mirisnya, Jeje mengaku pernah mengalami pelecehan seksual yang dilakukan oleh asisten rumah tangganya. Hal tersebut lah yang membuatnya untuk pergi. 

"Papa sama Mama kan pisah, papa juga ada di Belanda dan Jeje tinggal sama Nenek" katanya kepada Atta seperti dilihat Poskota.co.id pada Senin (1/8/2022).

Kendati demikian, kini dirinya semakin sukses sebagai konten kreator dan menjadi model hingga bintang film. Tak sendiri, Jeje pun juga memiliki Menejemen yang mengatur aktivitasnya sebagai artis baru.(Tresia)

Berita Terkait

News Update