Hubungan Asmara: Energi positif akan melingkupi Scorpio di minggu ini.
Karier: Bekerjalah dengan keras agar kamu bisa mencapai hasil-hasil yang membanggakan di pekerjaanmu.
Kamu juga disarankan untuk membahagiakan orang-orang di sekitarmu, karena kebahagiaan mereka akan menular padamu.
7. Zodiak Aquarius (20 Januari - 18 Februari)
Hubungan Asmara: Dengan energi ini, lakukanlah hal-hal di hidupmu dengan produktif dan persiapkan diri untuk menyambut prospek-prospek baik yang menjanjikan.
Karier: Aquarius, minggu ini diprediksi akan dipenuhi energi positif dan pekerjaan yang menyenangkan.
8. Zodiak Pisces (19 Februari - 20 Maret)
Hubungan Asmara: Ingatlah bahwa tantangan ini merupakan awal dari perkembangan yang baik bagi dirimu ke depannya.
Kamu disarankan untuk berupaya menjalin kontak yang lebih baik dan membuktikan kinerja terbaikmu di pekerjaan.
Karier: Bagi para Pisces, persiapkan dirimu karena minggu ini akan menjadi minggu yang sibuk dan penuh tantangan.
9. Zodiak Aries (19 Februari - 20 Maret)
Hubungan Asmara: Minggu ini diprediksi akan menjadi minggu yang penuh tantangan buat Aries.