Berkaca dari Formula E, kiranya event-event serupa memang perlu diperbanyak kembali di negeri tercinta Indonesia ini. Sebab, kegiatannya pun bisa menjadi hiburan sendiri bahkan pemersatu bagi para elit partai untuk mengibarkan dan mengharumkan nama Pertiwi di kancah dunia.
Karena memang, terlebih dengan Pilpres 2024 yang sudah menjadi agenda politik untuk kemenangan para ‘jagonya’ menjadikan para elit partai ini telah tersibukan. Apapun, dan dimana pun selalu menghadirkan nuansa politis dalam setiap sudut pandangnya tak terkecuali Formula E. (*)