Kasus Pembunuhan Dini Nurdiani, Polisi Sebut Pelaku Tidak Ada Ganggun Kejiwaan, Ngaku Sadar Lakukan Pembunuhan

Selasa 17 Mei 2022, 20:47 WIB
Terdduga pelaku pembunuhan terhadap Dini Nurdiani, warga Cengkareng, Jakbar. (Ist)

Terdduga pelaku pembunuhan terhadap Dini Nurdiani, warga Cengkareng, Jakbar. (Ist)

Waktu demi waktu, Polisi menemukan titik terang, dan berhasil mengetahui identitas korban, ialah Dini Nurdiani (27).

Kepolisian juga menemukan beberapa luka baik benda tumpul hingga sayatan di tubuh korban. (Ihsan Fahmi).

Berita Terkait
News Update