Jangan Panik! Ini Cara Penanganan dan Rekomendasi Obat untuk Pasien Anak Hepatitis Akut Bergejala Berat 

Jumat 06 Mei 2022, 11:09 WIB
Ilustrasi pasien .(Ist)

Ilustrasi pasien .(Ist)

Tata laksana kepada pasien gagal hati di ruang rawat intensif dengan memantau secara rutin saturasi oksigen, tes urine tiap 6 jam. Termasuk tekanan darah, observasi neurologis, pemeriksaan gula darah.

Sementara obat-obatan yang direkomendasikan di antaranya Hipoglikemia diatasi dengan pemberian dekstrosa intravena, antibiotik sistemik dan antijamur oral profilaksis untuk menurunkan risiko infeksi bakteri dan infeksi jamur.

Pada neonatus dapat diberikan Asiklovir Intravena sampai infeksi HSV dapat disingkirkan. N-asetilsistein (NAC) intravena dapat diberikan melalui infus berkelanjutan dengan takaran 100 mg/kg/24 jam sampai INR normal.

Hanifah mengatakan Kemenkes telah menunjuk RSPI Sulianti Saroso Jakarta sebagai fasilitas pelayanan rujukan bagi pasien Hepatitis akut bergejala berat. Selain itu, juga dilibatkan Laboratorium Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) untuk mengecek spesimen pasien.**

Berita Terkait
News Update