Diisi Alat-alat Canggih, PSSI Resmi Punya Medical Center 

Senin 14 Mar 2022, 19:49 WIB
Salah satu alat di Medical Center PSSI (foto/yoga)

Salah satu alat di Medical Center PSSI (foto/yoga)

Dengan kehadiran Medical Center, Zainudin berharap bisa dimanfaatkan maksimal untuk para atlet bukan saja atlet sepakbola tapi juga atlet cabang olahraga lainnya.

"Kita berharap ini akan bisa dimanfaatkan secara maksimal, dan pemerintah memberikan dukungan sepenuhnya terhadap keberadaan medical center," kata Menpora.

"Selamat atas peresmian ini, mudah-mudahan semakin baik prestasi olahraga kita pada umumnya dan khususnya sepakbola. Fasilitas ini bisa dimanfaatkan semaksimal mungkin untuk para atlet kita," harapnya.

Berita Terkait
News Update