EV yang kini meringkuk di jeruji besi Mapolsek Citeureup enggan menjawab sejumlah pertanyaan yang diajukan.
Saat didesak, jawaban pelaku tidak konsisten. Semula mengaku hanya sekali mencopet, namun kemudia dia mengubah jawabannya. "Baru dua kali," kata EV dengan muka datar. (Billy Adhiyaksa)