Bejat! Kenalan di Medsos, Driver Ojol Rudapaksa ABG Disabilitas di Kabupaten Bogor

Minggu 23 Jan 2022, 15:45 WIB
Kuasa hukum korban rudapaksa saat membuat laporan ke Mapolres Bogor. (Ist)

Kuasa hukum korban rudapaksa saat membuat laporan ke Mapolres Bogor. (Ist)

Sementara itu, Kasat Reskrim Polres Bogor AKP Siswo Tarigan mengatakan pihaknya baru mengetahui kasus tersebut.

"Mohon waktu mas, kita cek," ungkapnya melalui pesan singkat saat dikonfirmasi wartawan. (Billy Adhiyaksa)

Berita Terkait

News Update