Peleburan BRIN Disebut Efek Politisasi Ristek

Rabu 05 Jan 2022, 11:59 WIB
Seorang warga mendorong pasien RSCM melintasi Kantor Lembaga Biologi Molekuler (LBM) Eijkman di Jakarta, Senin (3/1/2022). Pemerintah melebur LBM EijkmanÊyang telah beroperasi selama 33 tahun ke Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN). (Sumber: Antara).

Seorang warga mendorong pasien RSCM melintasi Kantor Lembaga Biologi Molekuler (LBM) Eijkman di Jakarta, Senin (3/1/2022). Pemerintah melebur LBM EijkmanÊyang telah beroperasi selama 33 tahun ke Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN). (Sumber: Antara).

Kemudian terkait pembubaran BPPT dan LIPI, Mulyanto menilai fungsi pengkajian dan penerapan teknologi dalam BPPT yang semula dilebur ke dalam BRIN dalam bentuk Organisasi Pelaksana Lit-bang-ji-rap (OPL), sekarang malah hilang. Menciut menjadi hanya sekedar organisasi riset.

"Artinya yang ada tinggal “penelitian”, sementara pengembangan, pengkajian dan penerapan Iptek hilang. Entah bagaimana dengan nasib para pejabat fungsional “Perekayasa”," kata Mulyanto.(*).

Berita Terkait

News Update