RAMALAN ZODIAK Asmara dan Karier, Selasa, 30 November 2021: Zodiak Aquarius, Bimbing Lah Percintaan Ini dengan Penuh Kelembutan dan Kesadaran

Selasa 30 Nov 2021, 16:36 WIB
Lambang Zodiak. (ist)

Lambang Zodiak. (ist)

3. Zodiak Libra (20 April - 20 Mei)

Hubungan Asmara: Kepercayaan akan lebih efektif mempertahankan cintanya daripada terus mengekang dan mengawasinya, biarkan orang lain membicarakan hal-hal yang buruk tentang dirinya bagaimanapun perkataan orang tersebut patut dipertanyakan karena pasti ada kepentingan dibalik itu semua sehingga diabaikan saja semua ucapan orang tersebut dan tak perlu dipikir terlalu mendalam.

Karier: Tetaplah fokus terhadap urusan yang lagi dihadapi saat ini jangan sampai terpecah konsentrasinya.

4. Zodiak Scorpio (23 Oktober - 21 November)

Hubungan Asmara: Tak ada ruginya mengaku bersalah jika memang melakukan kesalahan, karena hal itu tidak akan merugikan harga diri anda justru akan menghentikan segala perdebatan yang tak ada gunanya tersebut bagaimanapun dirinya hanya ingin mendengar Anda mengakui kesalahannya sehingga di kemudian hari kesalahan tersebut tidak akan terulang kembali.

5. Zodiak Sagitarius (22 November - 21 Desember)

Hubungan Asmara: Saat ini dirinya berada di persimpangan jalan yang membingungkan sehingga sosok kehadiran Anda benar-benar dibutuhkan olehnya untuk bisa memberi masukan ataupun kritikan yang bisa membantu dirinya memilih jalan terbaik yang harus dipilih olehnya.

Karier: Pemasukan cukup baik dan lancar sehingga keuangan semakin stabil saja.

6. Zodiak Capricorn (22 Desember - 19 Januari) 

Hubungan Asmara: Pikirkan saja cinta yang sudah pasti walaupun masih ada ganjalan di hati, jika terus mengejar cinta yang tidak pasti maka hanya akan menambah kekecewaan saja karena berapapun ganti pasangan tetap saja akan menemukan ketidakcocokan dengan segala perbedaan yang ada.

Karier: Meskipun suasana lagi runyam sebaiknya tetap pasang wajah ceria dan menyenangkan.

7. Zodiak Aquarius (20 Januari - 18 Februari)

Berita Terkait
News Update