RAMALAN ZODIAK Asmara dan Karier, Kamis, 25 November 2021: Zodiak Scorpio, Bagi Pasangan LDR, Kamu Patut Berbahagia karena Si Dia Akan Segera Kembali ke Pangkuan Kamu

Kamis 25 Nov 2021, 15:47 WIB
Lambang Zodiak. (ist)

Lambang Zodiak. (ist)

Namun yang uniknya, dia berasal dari negara lain. Kira-kira siapa, ya?

Karier: Menolong orang yang membutuhkan adalah sebuah kegiatan yang terpuji. Jika kamu memiliki rezeki lebih, jangan lupa untuk bersedekah agar uang yang dimiliki lebih berkah.

3. Zodiak Libra (20 April - 20 Mei)

Hubungan Asmara: Ada beberapa tantangan yang akan kamu hadapi dalam menemukan cinta sejati.

Bersabarlah, karena menemukan cinta yang sesungguhnya tidak semudah membalikkan tangan.

Karier: Kesuksesan kamu dalam meng-handle sebuah proyek berujung pada kecemburuan dari salah satu teman kantor.

Kerja keras yang kamu lakukan selama ini ia anggap sebagai cara untuk mendapatkan hati si bos.

4. Zodiak Scorpio (23 Oktober - 21 November)

Hubungan Asmara: Bagi pasangan LDR, kamu patut berbahagia karena si dia akan segera kembali ke pangkuan kamu.

Siapkan sedikit kejutan kecil untuk menyambut kembali kedatangannya.

Karier: Uang bulanan sudah semakin menipis? Ada baiknya kamu mulai berhemat hingga tanggal gajian kembali datang.

Gunakanlah uang tersebut untuk kebutuhan semata, dan tahan hasrat untuk berbelanja.

Berita Terkait
News Update