Di sisi lain dua tim besar lainnya yakni Italia dan Portugal harus menjalani babak play off. Hal itu dikarenakan kedua tim tersebut finis di posisi runner up di grupnya masing-masing. (Cr04)
Berikut 10 negara Eropa yang lolos otomatis ke Piala Dunia 2022:
1. Jerman
2. Prancis
3. Inggris
4. Spanyol
5. Kroasia
6. Belanda
7. Denmark
8. Belgia
9. Swiss
10. Serbia