Daur Ulang Sampah Merupakan Alternatif Bisnis Tahan Banting di Masa Pandemi Covid-19

Senin 08 Nov 2021, 20:44 WIB
Dadang Prasetyo Jatmiko, PhD. (dokumen pribadi)

Dadang Prasetyo Jatmiko, PhD. (dokumen pribadi)

Hal ini disebabkan karena banyak orang menganggap sebelah mata karena ini akan berurusan langsung dengan sampah dan berpikir bahwa menjalankan usaha ini rumit. 

Namun nyatanaya, jika tahu caranya, maka usaha ini pun bisa menjadi lahan bisnis yang menguntungkan secara terus menerus.

Caranya pun sangat sederhana, dimana sebelum memulai usaha ini, anda harus tahu dulu seperti apa jenis sampah plastik yang akan didaur ulang.

Hal ini disebabkan karena tiap jenis plastik mempunyai metode dan pengolahan yang berbeda.

Dalam hal ini kamu bisa memulai dengan skala kecil, salah satunya adalah mendaur ulang jenis plastik seperti sampah tutup botol plastik. 

Juga cara paling mudah untuk kamu bisa dapatkan sampah tutup botol plastik misalanya untuk di daur ulang adalah bekerja sama dengan beberapa, pemulung, atau komunitas sampah plastik.

Dengan begini, maka mereka bisa menyediakan jumlah sampah tutup botol plastik dalam jumlah besar yang bisa disesuaikan dengan butuhkan.

Sampah yang sudah dikumpulkan, nantinya pun akan kemudian didaur ulang menjadi produk bernilai jual.

Ada beberapa tahapan yang perlu anda perhatikan saat akan mendaur ulang sampah seperti tutup botol plastik untuk dijadikan sebagai produk bernilai jual, di antaranya adalah:

Memilih warna dan jenis sampah tutup botol plastik yang akan didaur ulang

Lalu, bersihkan dari berbagai kotoran yang melekat denagn memakai sabun cuci, sikat hingga bersih, lalu kemudian dijemur hingga kering.

Plastik yang sudah bersih tadi, kemudian harus dicacah menggunakan mesin shreder plastik.

Berita Terkait
News Update