Awas! Sejumlah Wilayah Indonesia Darurat Banjir, Begini Panduan Mencegah dan Cara Hadapi Banjir
Jumat, 5 November 2021 19:40 WIB
Share
Panduan cegah banjir (foto: ihsan fahmi)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID – Hujan deras di beberapa wilayah Indonesia menyebabkan banjir di sebagian lokasi. Artikel ini berisi panduan bagi warga saat menghadapi banjir.

Banjir masih menghantui beberapa wilayah di Indonesia. Salah satu yang terbesar adalah Kota Wisata Batu dan Kota Malang di Jawa Timur, banjir bandang melanda, sejak Kamis (4/11/2021).

Dikabarkan terdapat 2 korban meninggal dunia akibat terjanga banjir bandang di Kota Batu Malang. Selain itu, banjir di Bandung, Jawa Barat dan Sintang, Kalimantan Barat.

Beberapa daerah lain dikabarkan mengalami kerusakan dan terisolasi. Selain itu, terdapat jembatan penghubung desa yang putus terhempas debit air yang tinggi.

Berikut ini panduan bagi warga saat menghadapi banjir:

1. Persiapan Menghadapi Banjir

-Mengetahui zona rawan banjir

-Mencatat nomor darurat

-Memahami peringatan dini banjir di wilayahnya

-Mengetahui jalur evakuasi dan lokasi pengungsian

Halaman
1 2 3 4