Dukung Kemerdekaan Palestina, Presiden Jokowi: Indonesia Akan Desak Kuartet Internasional untuk Negosiasi Perdamaian Palestina-Israel

Selasa 02 Nov 2021, 06:33 WIB
Presiden Joko Widodo saat bertemu Perdana Menteri (PM) Palestina Mohammad Ibrahim Shtayyeh. (Foto/Biro Pers)

Presiden Joko Widodo saat bertemu Perdana Menteri (PM) Palestina Mohammad Ibrahim Shtayyeh. (Foto/Biro Pers)

"Saya pastikan bahwa Indonesia tetap dan terus mendukung perjuangan Palestina di berbagai forum Internasional seperti PBB, OKI dan GNB," ujar Presiden.

Ketiga, persatuan Palestina turut menjadi perhatian Indonesia dan menjadi sangat penting bagi perjuangan Palestina. (johara)

Berita Terkait

Sorot: Kecam Israel, Aksi Bela Palestina

Senin 06 Nov 2023, 05:24 WIB
undefined

MUI Keluarkan Fatwa Haram Beli Produk Israel

Minggu 12 Nov 2023, 09:03 WIB
undefined
News Update