Optimis, Rafael Nadal Dukung Karim Benzema Raih Ballon d’Or 2021

Rabu 27 Okt 2021, 19:18 WIB
Karim Benzema, striker andalan Real Madrid. (twitter Benzema)

Karim Benzema, striker andalan Real Madrid. (twitter Benzema)

Masuknya Benzema ke dalam nominasi peraih Ballon d’Or 2021 tak lepas dari penampilan apiknya bersama Real Madrid di musim lalu.

Di musim 2020/2021 itu, Benzema mencetak 30 gol dari 46 penampilan bersama Real Madrid di semua kompetisi.

Performa bagus Benzema terus berlanjut di Timnas Prancis. Terbukti, dirinya mampu membawa Les Bleus juara UEFA Nations League 2021. (cr04)

Berita Terkait
News Update