Diisi Pemain Muda dan Senior, Berikut Daftar Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2020

Selasa 21 Sep 2021, 10:50 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia Mohammad Ahsan / Hendra Setiawan .(NOC Indonesia)

Pasangan ganda putra Indonesia Mohammad Ahsan / Hendra Setiawan .(NOC Indonesia)

"Supaya mereka tidak minder karena pertama kali ikut di ajang beregu, saya juga sudah meminta mereka dalam beberapa minggu terakhir ini untuk sparring bersama senior-seniornya," ujar Rionny.

"Saya juga sering mengingatkan mereka secara pribadi apa saja tekanan yang ada di dalam tim dan bagaimana mengantisipasinya. Ini untuk memperkuat mental mereka," ungkap Rionny.

Berikut daftar lengkap tim Piala Thomas & Uber Indonesia:

Tim Thomas

1. Anthony Sinisuka Ginting

2. Jonatan Christie

3. Shesar Hiren Rhustavito

4. Chico Aura Dwi Wardoyo

5. Marcus Fernaldi Gideon

6. Kevin Sanjaya Sukamuljo

7. Mohammad Ahsan

8. Hendra Setiawan

Berita Terkait
News Update