Penerapan Ganjil Genap Berhasil Kurangi Mobilitas di Jalur Puncak, Tapi Pedagang Gigit Jari Akibat Omzet Terjun Abis

Senin 20 Sep 2021, 02:19 WIB
Petugas Lalulintas Motor (Patlanmor) mengurai kepadatan kendaraan bermotor di Jalur Puncak, Cisarua dari motor dari bawah memakan Jalan hingga terjadi antrian. (Foto/Angga)

Petugas Lalulintas Motor (Patlanmor) mengurai kepadatan kendaraan bermotor di Jalur Puncak, Cisarua dari motor dari bawah memakan Jalan hingga terjadi antrian. (Foto/Angga)

Berdasarkan pantauan Poskota.co.id, dalam pemberlakuan ganjil genap mulai terlihat pos penjagaan di Jalan Raya Padjajaran pintu masuk gerbang Tol BORR 2 sudah ada pendekatan dan di Sukasari.

Selain itu situasi lalu lintas cenderung lengang mulai dari pintu masuk Bogor Kota Yasmin sampai Pajajaran. Sedangkan Tajur sampai Gadog lalu lintas sepi. 

Namun kepadatan terjadi di saat arus balik ke arah Jakarta dari atas kemacetan terjadi mulai dari Pasar Cisarua hingga Rest Area Puncak Gunung Mas.

Penyebab terjadinya kemacetan lantaran dari bawah sepeda motor yang mau naik memotong jalur berawalan, sehingga terjadi antrian menimbulkan kepadatan lalu lintas hingga macet panjang.

Petugas lalu lintas dibantu Pol PP melakukan untuk mengurai kemacetan dengan menertibkan jalur puncak  yang dipotong motor. (Angga/PKL 02)

Berita Terkait

News Update